Panglima TNI Dampingi Presiden RI Tinjau Kesiapan KAA
![]() |
Presiden Jokowi saat melakukan peninjauan di JCC. |
Peringatan ke-60 Konferensi Asia-Afrika (KAA) berlangsung selama 6 hari yaitu 19-24 April 2015. Untuk keamanan para tamu negara, 5 jalan protokoler di Jakarta akan ditutup sementara.
Pada 21 April, tamu undangan VVIP, seperti presiden, raja, dan perdana menteri, mulai tiba di Jakarta. Sedangkan, pada 22-23 April, berlangsung kegiatan KAA di Jakarta Convention Center (JCC) pada 24 April. (jo-17)
Tidak ada komentar: