Polda Metro akan Intens Razia Narkoba di Kampus
![]() |
Ilustrasi |
Instruksi itu disampaikan Kapolda Metro Jaya Irjen Dwi Priyatno, Jumat (15/8). "Kami tidak akan menoleransi peredaran narkoba dimanapun terutama di lingkungan pendidikan," katanya.
Dikatakan, semua kampus dan sekolah yang ada di Jakarta akan dipantau dan ditindak tegas kalau terbukti. "Kami juga akan bekerjasama dengan Badan Narkotika Nasional (BNN) untuk menindak dan memerangi narkoba di lingkungan kampus."
Sebelumnya, aparat Polres Metro Jaksel menemukan 5 Kilo gram ganja kering, 5 gram sabu, 22 botol minuman beralkohol, 3 buah bom molotov, 25 botol minuman bir besar, 5 botol minuman bir kecil, 4 buah pisau, kampak, gunting, klemang, 1 kantong plastik sumbu, dari dalam kampus swasta itu.
Polisi sendiri sudah memeriksa 8 saksi dan ada 4 orang yang masuk menjadi DPO. (jo-5)
Mengunjungi London? Cek Daftar Hotel, Bandingkan Tarif dan Baca Ulasannya
Tidak ada komentar: